Polres Pasuruan Berikan Bantuan Air Bersih di Wilayah Sukorejo 

- Jurnalis

Minggu, 22 September 2024 - 13:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASURUAN | KABARPRESISI – Musim kemarau panjang berdampak pada warga Masyarakat di beberapa wilayah Kabupaten Pasuruan mulai di landa kekeringan.

Untuk membantu warga Masyarakat setempat memenuhi kebutuhan air bersih,kembali Polres Pasuruan mengirimkan air bersih sebanyak 5 truk tangki yang masing – masing berkapasitas 5.000 Liter.

Puluhan ribu liter air tersebut didistribusikan di beberapa wilayah Polsek jajaran Polres Pasuruan termasuk Desa. Karanglo wilayah Polsek Sukorejo.

Bantuan air bersih ini diberikan langsung oleh Kapolres Pasuruan, AKBP Teddy Candra, S.I.K.,M.SI. didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Pasuruan dan beberapa PJU Polres Pasuruan, Kapolsek Sukorejo IPTU MARTI, SH , serta aparat Desa Karanglo Kecamatan Sukorejo

Baca Juga :  Polres Pasuruan Berhasil Meraih Peringkat Kedua Dalam Penilaian Kinerja Siap Semeru Bulan Juni 2024

Ungkap Kapolres Pasuruan menyampaikan bantuan air bersih ini bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat yang kekurangan air bersih sekaligus dalam rangka memperingati hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69,” kata AKBP Teddy Candra, S.I.K.,M.SI.

Ia berharap apa yang dilakukan oleh Polres Pasuruan ini bisa membantu masyarakat memberikan pelayanan dan memberi manfaat kepada lapisan Masyarakat yang sedang di landa kekeringan di musim kemarau tahun ini,”kata AKBP Teddy Candra, S.I.K.,M.SI.

Baca Juga :  Dorong Lahirnya Perda Smart Village, Duta Digital Pasuruan Paparkan 6 Pilar Desa Cerdas Pada Dewan, DPMD dan Kominfo

Tak hanya itu, pihaknya juga berharap pemberian bantuan air bersih ini, dapat membantu sedikit meringankan beban masyarakat yang mengalami kekurangan air bersih dan menjadikan motivasi bagi pihak lainnya untuk saling tolong menolong antar sesama.

“Ini juga bisa menjadi motivasi masyarakat untuk saling tolong menolong yang pada akhirnya juga menciptakan kondisi Kamtibmas yang semakin kondusif menjelang Pilkada 2024,”tambah AKBP Teddy Candra, S.I.K.,M.SI.

Baca Juga :  Satresnarkoba Polres Pasuruan Ungkap Kasus Peredaran Narkoba Selama Bulan Mei 2024

Sementara itu, salah satu Warga Desa Karanglo yang menerima bantuan air bersih ini mengucapkan terima kasih terhadap Polres Pasuruan karena telah peduli kepada warga yang membutuhkan.

“Alhamdulillah kami ucapkan terima kasih atas bantuan air bersih oleh bapak Polisi, ini sangat berarti bagi kami, terima kasih Pak Kapolres,” ungkapnya. (San)

Berita Terkait

Ki Ageng Purwo Ketua Lembaga Ketabiban PW PSNU Pagarnusa Provinsi Jawa Timur Bersama Sutarji Kunjungi Tempat Sejarah MBO di Sidoarjo
Polres Pamekasan Siagakan Personel di Gereja Pastikan Ibadah Paskah Aman
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah
Pemkab Pasuruan Siap Jalankan Program Sekolah Rakyat yang Jadi Gagasan Presiden Prabowo Subianto
Pengasuh Ponpes Internasional AL ILLIYIN Bersama Para Kyai Gelar Kunjungan ke Habib Lutfi bin Yahya di Pekalongan
Polres Madiun Amankan Pasangan Kekasih Diduga Pembuang Bayi di Pilangkenceng
Patroli Dialogis dan Bakti Religi di Gereja, Polres Situbondo Beri Rasa Aman Jelang Perayaan Paskah
Nusakambangan Panen Perdana, Bangun Lumbung Ketahanan Pangan dan Beri Kesempatan Warga Binaan
Berita ini 16 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 10:09 WIB

Ki Ageng Purwo Ketua Lembaga Ketabiban PW PSNU Pagarnusa Provinsi Jawa Timur Bersama Sutarji Kunjungi Tempat Sejarah MBO di Sidoarjo

Minggu, 20 April 2025 - 07:34 WIB

Polres Pamekasan Siagakan Personel di Gereja Pastikan Ibadah Paskah Aman

Minggu, 20 April 2025 - 07:31 WIB

Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah

Sabtu, 19 April 2025 - 00:30 WIB

Pemkab Pasuruan Siap Jalankan Program Sekolah Rakyat yang Jadi Gagasan Presiden Prabowo Subianto

Jumat, 18 April 2025 - 14:53 WIB

Pengasuh Ponpes Internasional AL ILLIYIN Bersama Para Kyai Gelar Kunjungan ke Habib Lutfi bin Yahya di Pekalongan

Berita Terbaru