Kapolda Jatim Patroli Jarak Jauh Naik Motor Surabaya – Malang Jelang Operasi Ketupat Semeru 2025

- Jurnalis

Selasa, 4 Februari 2025 - 12:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA | KABARPRESISI – Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, M.Si bersama PJU Polda Jawa Timur melaksanakan Patroli R2 jarak jauh jalur Lintas Surabaya-Malang, Senin

(03/02/25).

Kabidhumas Polda Jatim, Kombes Pol Dirmanto mengatakan, Patroli Roda 2 rute Surabaya – Malang ini dalam rangka mitigasi jalur rawan kecelakaan maupun kepadatan lalulintas menghadapi bulan puasa maupun lebaran Idul Fitri 2025.

Baca Juga :  Kordinasi "Apik"...!!! Polres Pasuruan Gelar Ngopi Bersama Media

Selain itu Kombes Pol Dirmanto juga mengatakan, Patroli jarak jauh ini dilaksanakan oleh Kapolda Jatim Irjen Pol Imam Sugianto bukan kali pertama.

“Tahun lalu beliau (Kapolda Jatim) juga melaksanakan patroli R2 jarak jauh dari Surabaya ke Banyuwangi dan Surabaya ke Tulungagung menghadapi Nataru maupun Lebaran Idul Fitri,” ujar Kombes Dirmanto.

Baca Juga :  Unit Reskrim Polsek Purwosari Berhasil Bekuk Geng Pembacokan Warga Puntir 

Dalam perjalanan tersebut Kapolda Jatim juga menyerahkan Paket Baksos di Polsek Turen berjumlah 30 paket sembako untuk warga kurang mampu.

Selain itu Kapolda Jatim juga memberikan bantuan 5 unit Komputer kepada Lima Polsek jajaran Polres Malang.

Baca Juga :  Polres Pasuruan Salurkan Bantuan untuk Korban Pergeseran Tanah di Purwodadi

“Komputer diperuntukkan Polsek jajaran guna menunjang kinerja dalam melaksanakan tugas kedepannya,” ujar Kombes Dirmanto.

Dengan patroli ini, Polda Jatim berkomitmen untuk selalu hadir dan mendukung keamanan, ketertiban, serta kesejahteraan masyarakat di berbagai wilayah Jawa Timur. (*)

Berita Terkait

Polres Pamekasan Siagakan Personel di Gereja Pastikan Ibadah Paskah Aman
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah
Polres Madiun Amankan Pasangan Kekasih Diduga Pembuang Bayi di Pilangkenceng
Patroli Dialogis dan Bakti Religi di Gereja, Polres Situbondo Beri Rasa Aman Jelang Perayaan Paskah
104 Personel Amankan Ibadah Paskah di 39 Gereja Kabupaten Pasuruan
Polresta Sidoarjo Bentuk Pokdarkamtibmas Wujud Sinergi Masyarakat dan Polri Ciptakan Kamtibmas Kondusif
Amankan Ibadah Paskah, Polres Probolinggo Siagakan Personel di Gereja
Lagi-lagi Polres Pasuruan Kota Tunjukkan Komitmennya dalam Memerangi Peredaran Gelap Narkotika.
Berita ini 6 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 07:34 WIB

Polres Pamekasan Siagakan Personel di Gereja Pastikan Ibadah Paskah Aman

Minggu, 20 April 2025 - 07:31 WIB

Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Patroli Dialogis dan Bakti Religi di Gereja, Polres Situbondo Beri Rasa Aman Jelang Perayaan Paskah

Jumat, 18 April 2025 - 08:40 WIB

104 Personel Amankan Ibadah Paskah di 39 Gereja Kabupaten Pasuruan

Jumat, 18 April 2025 - 06:30 WIB

Polresta Sidoarjo Bentuk Pokdarkamtibmas Wujud Sinergi Masyarakat dan Polri Ciptakan Kamtibmas Kondusif

Berita Terbaru